PT PPI Terima Kunjungan Pemerintah Kota Tarakan, Kalimantan Utara di Grha PPI Jakarta

PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (PPI) member of ID Food menerima kunjungan Pemerintah Kota Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara di Grha PPI, Jakarta pada Kamis, (04/07/2024).
Direktur Operasi PT PPI, Noverita Anggraeny menerima langsung kunjungan bersama Kepala Divisi PT PPI, hadir dalam kunjungan tersebut Sekretaris Daerah Kota Tarakan, Ir. Jamaludin, Asisten Pemerintahan Sekretariat Daerah Kota Tarakan, Aliyas SKM, M.Kes, Kepala Bidang Aset BPKPAD Kota Tarakan,Martati, SE., M.Si.
Adapun tujuan dari pertemuan tersebut adalah pembahasan potensi pemanfaatan aset milik PT PPI di wilayah Kota Tarakan.
Subscribe to the newsletter


By subscribing you accept the
Privacy Policy and Processing of personal data

Hubungi Kami
Halaman Kami